105090607111035
Aplikasi Mobile Real Time GPS Tracker yang bisa
menunjukkan Lokasi orang-orang yang ada disekitar anda, mulai dari Keluarga
atau Teman secara langsung saat
melakukan perjalanan dan bepergian secara Realtime. Sementara saat ini banyak
sekali aplikasi lain yang hanya memberikan Tracking keberadaan teman dan
hasilnya hanya ditampilkan secara semi Online.
Real Time GPS Tracker Mobile ini, mempunyai kelebihan
dimana bisa memanfaatkan mobile smartphone sebagai alat Navigasi. Navigasi ini
tidak hanya bisa digunakan secara Personal namun juga bisa digunakan bersama
yang artinya bisa digunakan bersama dengan orang lain. Misalnya Posisi dimana
kita saat itu berada, Kemana arah saat itu dan juga Posisi dari Teman ataupun
keluarga. Saat Teman dan Keluarga bergerak pun bisa dapat dilihat pada Monitor
langsung pada setiap Phonecell yang digunakan.
Ilustrasi Gambar Real Time GPS Tracker, sperti
terlihat pada Gambar, dimana pada Gambar tersebut terdapat dua Titik KUning
dari dua Posisi yang berbeda, tetapi satu titik bergerak secara Realtime.
Tracking dilayar Phone cell. Dan Phone cell lain bisa melihat pergerakkan Posis
dari pemilih Phine cellnya lainnya. Mengapa tidak ada sebuah aplikasi untuk
Komunikasi yang bisa mendukung Komunitas?
Aplikasi GPS Tracker Pro dapat digunakan untuk mencari
Lokasi keluarga dan teman dengan Teknologi GPS. Lokasi dapat dimonitor dengan
Smartphone lengkap dan peta.
GPS munggunakan Pengiriman secara Berkala, dimana
smartphone dapat mengrimkan Lokasi dalam durasi kira-kira Minimal 15 menit
sampai Setengah hari/ 12 Jam ke pada semua pengguna. Dan akan memberikan
Informasi mengenai Posis dan Lokasi keberadaannya yang terlihat dan ditunjukkan
pada Peta. Untuk Posisi tersebut dibutuhkan sebuah smartphone dengan fitur GPS,
sedangkan untuk Koneksi bisa memanfaatkan 3G ataupun koneksi GPRS serta WIFI
baik yang dirumah, kantor, maupun Koneksi WIFI gratis yang disediakan
ditempat-tempat umum.
Manfaat GPS Tracker Pro:
- Aplikasi yang ditujukkan untuk orang-orang terdekat agar lebih mudah dihubungi dan diketahui keberadaanya dengan menggunakan Smartphone.
- Bisa mengetahui Lokasi orang-orang terdekat yang mempunyai aktivitas yang sama.
- System Pada Tracker dilengkapi Panic Buttonn dan Chat yang ditujukan pada Keluarga.
Akan tetapi apakah Bagaimanakah Cara Kerja GPS,
sehingga bisa terjadi peristiwa Tersebut?
Ingin tahu?
Berikut adalah sedikit penjelasan singkat cara Kerja
GPS.
Global
Positioning System atau yang sering disebut dengan GPS
salah satu teknologi yang terdiri dari Jaringan satelit yang mengorbit Bumi dan
jutaan Penerima GPS yang ada pada Bumi. GPS disini menentukan sebuah titik
Lokasi dengan menggunakan Sinyal dan Terdiri dari Tiga satelit yang berbeda.
Satelit tersebut bekerja dengan mencari jarak dari satelit-satelit dan
menghitung satu-satunya tempat dimana ketiga sinyak tersebut tertuju secara
bersamaan.
Untuk Pelacakan biasanya juga ditanam jaringan yang
digunakan untuk media Komunikasi secara Real Time dengan Bantuan Alat pada Bumi
seperti Komputer ataupun Cell Phone. Global System Mobile digunakan untuk
memberikan Informasi mengenai Posis yang ditentukan Oleh Satelit bagi merek
ayang ingin tahu mengenai dimana Perangkat GPS itu berada. GSM merupakan
Infrastruktur Jaringan yang bisa dikatakan Sangat Populer utuk saat ini di
Dunia, dengan Jumlah pengguna yang hampir 3 Milyar, dari orang yang ada
diseluruh Dunia dan Tingkat Penyebaran yang merata dan terus meningkat, Membuat
GSM ini menjadi Pilihan terdepan dalam menyediakan sinyak digital untuk semua
Komunikasi.
GPS Tracker ini menggunakan Jaringan GSM/GPRS ataupun
Tingkat 3G untuk mengirim Data GPS ke Server Pengguna.
This Review Credit By :
0 komentar:
Posting Komentar